Deskripsi :
Apolipoprotein A-I (apo A-I) adalah protein yang memiliki peran spesifik dalam transportasi dan metabolisme lipid dan merupakan komponen protein utama dalam high-density lipoprotein (HDL). Kadar apo A1 cenderung naik dan turun seiring dengan kadar HDL, dan defisiensi apo A1 berkorelasi dengan peningkatan risiko terjadinya penyakit kardiovaskular.
Manfaat Pemeriksaan :
Membantu untuk mendiagnosis risiko penyakit kardiovaskular dan deteksi penyakit Tangier.
Persiapan Pemeriksaan :
Tidak ada persiapan khusus
Jenis Sampel :
Serum 3 mL
Wadah Sampel :
SST Tube
Clot Activator Tube