Deskripsi :
Sel Lupus Eritematosus (LE) adalah neutrofil yang telah menalan inti limfosit yang dilapisi dan didenaturasi oleh antibodi terhadap nukleoprotein.
Manfaat Pemeriksaan :
Pemeriksaan sel Lupus eritematosus (LE) dilakukan untuk mendiagnosis lupus eritematosa sistemik, namun telah digantikan dengan pemeriksaan Anti-Nuclear Antibody (ANA).
Persiapan Pemeriksaan :
Tidak ada persiapan khusus
Jenis Sampel :
Whole Blood
Wadah Sampel :
Plain tube