Deskripsi :
Komponen utama dalam membran eukariotik dengan gliserofosfolipid (fosfatidilkolin, fosfatidiletanolamin, dan fosfatidilserin) yang bertanggungjawab atas beberapa penyakit yang berkaitan dengan kekurangan transportasi atau fosfolipid teroksidasi.
Manfaat Pemeriksaan :
Persiapan Pemeriksaan :
Tidak ada persiapan khusus
Jenis Sampel :
Serum 3 mL
Wadah Sampel :
SST Tube
Clot Activator Tube